Bagaimana Memilih Tetes Mata untuk penyakit mata kering?

Oktober 19, 2021
  • Jika Anda mengalami mata kering, Anda bisa menggunakan air mata buatan atau tetes mata yang mengandung molekul penahan air seperti sodium hialuronat. Anda dapat diresepkan obat yang meningkatkan produksi air mata.1-3
  • Jika Anda mengalami mata kering disertai tanda iritasi (gatal, mata merah), Anda mungkin membutuhkan obat antiradang/dekongestan. Untuk tetes mata seperti itu, silakan ikuti petunjuk penggunaannya dengan tepat.1-3
  • Jika Anda mengenakan lensa kontak, pastikan dengan dokter Anda sebelum menggunakan berbagai obat tetes mata.1-3
  • Pada kasus tertentu, carilah saran medis jika masalah Anda menetap atau memburuk dengan penggunaan tetes mata.1-3
Detect dry eye
 
Let’s quickly assess your symptoms using the 
Five‐item Dry Eye Questionnaire (DEQ-5).
START NOW
 
This quick test is not a medical evaluation and does not replace a visit to an eye care professional who can take decisions on medical treatment, diagnosis, or prescription.